Home » , » Cara Membuat Akun Facebook

Cara Membuat Akun Facebook

Written By Unknown on 19 Juli 2013 | 13.25

<img src="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEiq5eExZ23mPzf6N3lbFVXKxUpa2fF432AzlA5OVF7QYQ5QIlr6F1HJZIVOfOAx4FDM7MomiYyEbScwKAuQYWkuy2lA8oitKkd_eSDDjJIp5St5uN8pPjiGuxyX18mhqiuLY_OARLGgH1IL/s1600/facebook.jpg" alt="Cara Membuat Akun Facebook"/>

Cara Membuat Akun Facebook - Siapa yang tidak kenal dengan facebook, sosial media no.1 di Indonesia ini menjadi media sosial paling populer. Bahkan setiap orang yang lagi browsing, pasti tidak lupa membuka akun facebook nya. Facebook saat ini tidak hanya untuk ajang silaturahmi, facebook juga banyak di manfaatkan untuk ajang berbisnis, promosi, iklan. 
Apabila anda masih belum memiliki akun facebook, dan masih bingung dengan caranya, di bawah ini saya akan membagikan Cara Membuat Akun Facebook .

1. Masuk ke halaman utama Facebook
2. Isi kolom mendaftar yang ada di halaman utama facebook tersebut. Isi nama anda, email anda, kata sandi / password, tanggal lahir anda. Kemudian klik mendaftar.

<img src="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhpPM9j0NGxpUQYIZXaN2i83XYTfnbD5GXUcFGlC7kUMLTLjI7unw8sWQyk8CKE6wKDTyEMSv3-KgR4aToJaf7lWEonJVEuroN0HUGlO5WrslTOyJ3vmVdgQlFuIWwES-WwWLMEOcPooekl/s1600/Screenshot_1.png" alt="Cara Membuat Akun Facebook"/>

3. Setelah kolom pendaftaran sudah beres, kemudian anda akan di bawa ke halaman berikutnya. Sebaiknya klik lewati pada bagian kanan bawah halaman.

<img src="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi1MgalKMG4X3l1HdZhQNi0lusBHfg3BbxqdWHN9h7Wy-3CnKRcEDYgmPxteYZEgF5dSPWpg-V4_cgYnYTUVyjGvTgtJLO94gwLB2k09UrQHO9cF5xzMqf_wBbAVkg60cAcyitWIQx7IusP/s1600/Screenshot_2.png" alt="Cara Membuat Akun Facebook"/>

4. Setelah melewati langkah 1 , anda akan dibawa ke halaman langkah 2. Seperti langkah 1, anda cukup mengosongi isian pada langkah 2, dan klik lewati pada kanan bawah isi an.

<img src="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhogK2PHm8Pb_S6pKK5A2eerM32hiDL6dZRVbGnuVvlzLEcmsvSY-IMINfWloCPnNz_Qxm3-UuZvQlifMVmbsBYsDm04Cwi-OM2eUrYL3p1O_ICd2Hj1G4OElGVoTT8bGI7d0yilQWe3936/s1600/Screenshot_3.png" alt="Cara Membuat Akun Facebook"/>

5. Kemudian langkah 3 harus menggunggah foto profil facebook anda. Setelah anda selesai mengunggah foto anda, klik simpan dan lanjutkan.

<img src="https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEg_vNWC0Ge6aB59AfDSLo1k3AiwJWnVX5bMBUImB-22WF0iT9Yvh4EpLmWkowWNil7MmOMS3AVM74_Nh-hY7v8C0Wi4aTcaSMaB5ulkEDmB-5xTa-4HNQMwfNflWbh7vzFxxbaGt34MLvqp/s1600/Screenshot_4.png" alt="Cara Membuat Akun Facebook"/>

6. Nah selesai membuat akun Facebook anda. Tapi masih ada 1 langkah lagi, yaitu mengkonfirmasi email anda. Buka email anda, nanti ada pesan baru dari facebook, buka inbox anda dan klik salah satu kode tersebut. Dan berhasil di aktifasi akun facebook anda.

Ternyata gampang kan. Sebaiknya membuat akun baru Facebook dengan menggunakan email baru, untuk mengantisipasi hacking pada facebook anda. Semoga Cara Membuat Akun Facebook di atas bermanfaat buat anda.
Share this article :
Comments
6 Comments

6 komentar:

  1. mudah dipahami sob, ane juga dah punya akunnya ^_^

    BalasHapus
  2. Iya mas makasih sudah berkunjung :D

    BalasHapus
  3. udh tau sih, dari dulu...
    tapi nice share deh gan :D

    BalasHapus
  4. Balasan
    1. hahahahahhaa iya dong :D mksih sob :)

      Hapus

Subscribe me on RSS
 
Privacy Policy | Disclaimer | Contact Us | About Me
Copyright © 2013. Felippe Blog - All Rights Reserved | Template Created by CreatingWebsite | Powered by Blogger